struktur kurikulum rpl


Kompetensi Keahlian : Rekayasa Perangkat Lunak
Kode : 2072

1 Merakit personal computer Mengidentifikasi komponen PC BIOS
2 Melakukan instalasi sistem operasidasar
  • Menjelaskan langkah-langkah instalasi sistem operasi
3 Menerapkan K3LH Mendeskripsikan K3LH
  • Menerapkan teknik elektronika analog dan digital dasar
  • Menghitung hukum-hukum dasar kelistrikan
  • Menentukan konsep elektronika digital
5 Menerapkan algoritma pemrograman tingkat dasar
  • Menjelaskan diagram alir
  • Menentukan struktur algoritma
6 Menerapkan algoritma pemrogaman tingkat lanjut
  • Menjelaskan struktur dasar program
  • Menerapkankan array multidimensi
7 Membuat basis data Menjelaskan ERD
8.Menerapkan aplikasi basis data Menjelaskan jenis perintah SQL
  • Menerapkan macro pada basisdata
  • Menerapkan query pada basisdata
9 Memahami pemrograman visual berbasis desktop
  • Menjelaskan IDE aplikasi pemrograman desktop
  • Menjelaskan tipe file
10 Membuat paket software aplikasi berbasis desktop
  • Menentukan aplikasi paket installer 
  • Menentukan aplikasi dengan basisdata
11 Mengoperasikan aplikasi jaringan komputer
  • Menjelaskan fungsi peripheral jaringan komputer
  • Menentukan aplikasi jaringan komputer
12 Menerapkan bahasa pemrograman SQL tingkat dasar
  • Menentukan penerapan script SQL dasar
13 Menerapkan bahasa pemrograman SQL tingkat lanjut
  • Menentukan trigger
14 Menerapkan dasar-dasar pembuatan web statis tingkat dasar
  • Mengidentifikasi struktur dokumen dengan bahasa HTML
  • Mengidentifikasi link
15 Membuat halaman web dinamis tingkat dasar
  • Mendeskripsikan kriteria web dinamis
  • Menjelaskan fungsi-fungsi pada halaman web dinamis
  • Mendeskripsikan script koneksi
16 Membuat halaman web dinamis tingkat lanjut
  • Menjelaskan bahasa script web dinamis
  • Menjelaskan pembagian bahasa pemrograman web dinamis
17 Merancang aplikasi teks dan desktop berbasis objek
  • Mendeskripsikan tipe data
  • Mendeskripsikan pointer
  • Mengklasifikasikan konsep class
18 Menggunakan bahasa pemrograman berorientasi objek
  • Menentukan tipe data control
  • Mengidentifikasi class
  • Mengidentifikasi inheritence
19 Merancang program aplikasi web berbasis objek
  • Menjelaskan tipe data pada JAVA programming
  • Mengidentifikasi cara-cara mengakses dan manipulasi data dengan menggunakan JAVA
20 Membuat aplikasi basis data menggunakan SQL
  • Mendeskripsikan Entity Relationship Diagram (ERD)
  • Menunjukkan Model E-R diagram
  • Mengidentifikasi query basis data
21 Mengintegrasikan basis data dengan sebuah web
  • Menjelaskan prosedur pengintegrasian basis data dengan web
22 Membuat program basis data Mendeskripsikan struktur program aplikasi T-SQL
23 Membuat program aplikasi web berbasis JSP
  • Menerapkan object implisit pada JSP

Tidak ada komentar: